Rabu, 05 Mei 2010

Sertifikasi Manajemen dari USA

APICS

Nama lama: The American Production and Inventory Control Society.

Nama baru: The Association for Operations Management - Advancing
Productivity, Innovation, and Competitive Success.

APICS - a non profit organization - offers three internationally recognized
professional certification programs:

1. CPIM: Certified in Production and Inventory Management

2. CFPIM: Certified Fellow in Production and Inventory Management = CPIM +
extensive knowledge sharing with others through presenting, teaching,
publishing, and other APICS educational activities.

3.. Beginning 2006: Certified Supply Chain Professional (CSCP) designation
is designed for professionals interested in increasing their knowledge of
supply chain management, those currently working in the field of supply
chain management (SCM), and for those individuals working with enterprise
resources planning (ERP) systems.


====================================

Indonesian Production and Operations Management Society (IPOMS) is
the Only APICS International Associate in Indonesia.

======

http://ipoms.web.id/id/sertifikasi-apics/registrasi-ujian.html

Hariyanto Salim (Presiden IPOMS):

Mendaftar Ujian di Indonesia

Untuk mendaftar ujian APICS silahkan mengikuti prosedur sebagai berikut:

1. Cek jadwal ujian
2. Unduh (download) form registrasi dan semua informasi yang terkait
3. Isi dan kembalikan form registrasi
4. Bayar biaya ujian dan pendaftaran
5. Kirimkan bukti pembayaran
6. Terima email konfirmasi dari IPOMS
7. Terima email konfirmasi APICS melalui IPOMS
8. CETAK EMAIL KONFIRMASI APICS
9. Bawa email konfirmasi pada saat ujian
10. Mendapatkan hasilnya setelah ujian

Langkah 1. Cek Jadwal Ujian

Cek Jadwal Ujian dan pilih tanggal yang sesuai. Bagi Anda yang ingin mengambil ujian CSCP, mohon pertimbangkan waktu yang dibutuhkan untuk aplikasi keikutsertaan (Eligibility Application) CSCP. IPOMS tidak dapat mengubah jadwal/tanggal tanpa terkecuali

NOTE : Setiap tempat ujian memerlukan minimal 15 registrasi. Bila jumlah tersebut tidak dipenuhi, IPOMS terpaksa menunda pelaksanaan ujian dan menginformasikan hal tersebut kepada calon peserta. Calon peserta diberikan kebebasan untuk meminta uang ujian nya kembali atau menunda tanggal ujian sampai jumlah minimum ujian terpenuhi.

* Tengat pendaftaran APICS adalah tengat penerimaan semua pendaftaran dari administrator lokal ke APICS. Administrator sertifikasi lokal akan meminta kandidat untuk melakukan pendaftaran dan pembayaran terlebih dahulu sebelum tanggal tersebut. Tanggal dan prosedur untuk ujian bulan Desember 2009 akan diberitahukan kemudian. Silahkan kunjungi www.apics.org/cpim untuk informasi lebih lanjut.

Lokasi Test Center : (semua perubahan akan diberitahukan ke kandidat sesegera mungkin)

Business Innovation Center
Mega Kemayoran, Show Unit Lt. 2
Jl. Angkasa Kav. B-6
Jakarta 10610
Indonesia
(www.bic.web.id)
P: +62 21 2664 6882;
F: +62 21 2664 7409

Langkah 2. Unduh (download) form registrasi dan semua informasi terkait

Brosur, Informasi dan form registrasi dapat di unduh (download) dari website IPOMS :

Untuk mempercepat proses, REGISTRASI dilakukan ONLINE, dan file registrasi juga dikirimkan melalui email/scan.

Langkah 3. Kirim form registrasi yang telah diisi lengkap

Kandidat harus menyerahkan form registrasi yang telah lengkap diisi dengan benar, bersama dengan bukti pembayaran sebelum tengat waktu di atas ke Bagian Pendaftaran, IPOMS, email : reg [at] ipoms [dot] web [dot] id

Langkah 4. Pembayaran biaya ujian dan pendaftaran

MOHON BAYAR DENGAN JUMLAH PAS! KAMI HANYA MENERIMA PEMBAYARAN DENGAN USD.
Semua dalam USD karena akan dikirim ke APICS USA.

CPIM :
Biaya Ujian : 175
Biaya Mengulang : 175
Biaya administrasi : 25
Biaya administrasi tidak dikenakan bagi member IPOMS yang telah membayar iuran tahunan dan APICS member (scan bukti keanggotaan dibutuhkan).

CSCP :
Biaya Ujian :
bagi APICS member : 650
bagi member IPOMS : 750
bagi non member : 775
Biaya administrasi : 25
Biaya Mengulang CSCP (semua) : 450 (tanpa biaya administrasi)
Biaya administrasi tidak dikenakan bagi member IPOMS yang telah membayar iuran tahunan dan APICS member (scan bukti keanggotaan dibutuhkan).

Berlaku mulai Januari 1, 2010

Contoh:

Member APICS dan IPOMS yang telah membayar iuran tahunan:

1 module CPIM : 175 USD
2 module(s) CPIM : 175x2 = 350 USD
1 CSCP : 750 USD (anggota IPOMS)
1 CSCP : 650 USD (anggota APICS)
1 CSCP Retake : 450 USD

non member:
1 module CPIM : 175 USD
2 module(s) CPIM : 25 + 175x2 = 375 USD
CSCP : 775 + 25 = 800 USD

Pembayaran harap dilakukan melalui transfer ke akun sementara IPOMS di :

Bank : BCA Dollar
Cabang : Mangga Besar Raya, Jakarta, Indonesia
Account Name : Hariyanto Salim
Account Number : 161 700 767 3

Langkah 5. Kirimkan bukti pembayaran Anda

Mohon kirimkan scan bukti pembayaran ke email : reg [at] ipoms [dot] web [dot] id. (disarankan)

Atau

Melalui Fax(ph) : +6221 2664 7409

Langkah 6. Terima email konfirmasi dari IPOMS

Anda akan menerima email konfirmasi dari IPOMS mengenai pendaftaran dan pembayaran yang Anda lakukan paling lama 3 hari kerja setelah Anda mengirimkan bukti pembayaran Anda. Pastikan jumlah pembayaran yang Anda lakukan telah benar.

Langkah 7. Terima email konfirmasi dari APICS melalui IPOMS

Kurang lebih 1 (satu) minggu sebelum tanggal ujian, Anda akan menerima email konfirmasi dari APICS melalui IPOMS.

Langkah 8. CETAK SURAT KONFIRMASI TERSEBUT

Mohon cetak surat konfirmasi dari APICS. Anda harus membawanya ketika ujian.

Langkah 9. Bawa surat konfirmasi pada saat ujian

Pada tanggal ujian kami meminta Anda untuk membawa :

* Surat konfirmasi dari APICS
* Dua (2) kartu identifikasi yang menampilkan foto wajah
* Beberapa pensil 2 B
* Penghapus pensil
* Rautan pensil
* Kalkulator standar yang tidak bisa diprogram
* MOHON UNTUK TIDAK MEMBAWA/MENGGUNAKAN HANDPHONE/PDA/SMARTPHONE DAN sejenisnya
* Pakaian yang nyaman (Ruangan ujian pada umumnya DINGIN), penggunaan jaket/baju lengan panjang dan kaus kaki dianjurkan
* Kamus Inggris (bukan APICS Dictionary)
* Makan siang, bila Anda merencanakan untuk mengambil 2 ujian di pagi dan siang hari yang sama.

Langkah 10. Mendapatkan hasil setelah ujian

Kurang lebih 1 (satu) bulan setelah ujian, hasil ujian akan dikirimkan ke Test Center Manager, dan hasil akan dipublikasikan melalui email. Semua perubahan yang terjadi akan diberitahukan ke peserta ujian secara individual.

Informasi lebih lanjut, silahkan email : reg [at] ipoms [dot] web [dot] id Alamat surel ini dilindungi dari robot spam. Anda perlu mengaktifkan JavaScript untuk melihatnya (disarankan)

Atau

ph. +6221 2664 6882 - (Sekretariat - BIC) - Dapat dihubungi pada hari kerja antara pk. 13.30-17.00.
Sekretariat IPOMS :
Business Innovation Center
Mega Kemayoran, Show Unit Lt. 2
Jl. Angkasa Kav. B-6
Jakarta 10610
Indonesia (www.bic.web.id)
P: +62 21 2664 6882;
F: +62 21 2664 7409

__._

Posted via email from jobnesia's posterous

Tidak ada komentar:

Posting Komentar